Menantang Dominasi Merek Raksasa

Menantang Dominasi Merek Raksasa Ada banyak strategi yang bisa dilakukan oleh merek-merek penantang kepada sang market leader. Apa saja? Apa yang Anda lakukan ketika bisnis yang dimasuki atau brand yang anda tangani berada di kategori di mana sudah ada pemain raksasa yang begitu dominan? Kategori dengan merek, seperti Pepsodent di pasta gigi, Aqua di air minum dalam kemasan … Read more

Meramu Konten Viral dan Memikat

Meramu Konten Viral dan Memikat Konten yang kuat mengandung elemen perasaan, fakta, kesenangan, nilai, imajinasi, dan tindakan. Bagaimana mempraktikkannya? Di lautan informasi digital yang luas, membuat konten menjadi viral seperti menemukan harta tersembunyi. Dalam artikel ini, Aisensum akan berbagi karya pionir Brendan Kane yang telah menganalisis lebih dari 1,5 juta konten kreatif dan menciptakan The Hook Point … Read more

Merek dan Kekuatan Narasi

Merek dan Kekuatan Narasi Narasi menjadi sarana bagi merek untuk menyampaikan pesan kepada konsumen secara efektif dan berdampak. Banyak merek global sukses berkat kekuatan narasi tersebut. Pada dekade 1970-an, muncul entrepreneur activist wanita asal Inggris, Anita Roddick yang didukung suaminya Gordon Roddick merintis apa yang kini dikenal sebagai ethical capitalism. Anita Roddick, memperkenalkan bisnis kosmetik yang unik dari Inggris … Read more

Brand Storytelling dan Kualitas Kesadaran

Brand Storytelling dan Kualitas Kesadaran Ada korelasi antara brand storytelling dan tingkat kesadaran konsumen dalam menyerap pesan cerita yang disampaikan. Merek harus pandai-pandai mengelola korelasi ini.  Beberapa tahun belakangan muncul beberapa iklan “pragmatis” yang memanfaatkan lagu yang simpel, diulang-ulang sehingga “mengganggu” dan akhirnya membuat orang ingat. Sebut saja Shopee dengan iklan Shopee COD nya yang sebegitu simpel, diulang-ulang … Read more

Kisahkan dengan Data

Storytelling with Data Kisahkan dengan Data Merek bisa memanfaatkan data maupun angka untuk brand storytelling. Sebut saja data pertumbuhan, jumlah outlet, total pelanggan, dan sebagainya. Fun facts ini bisa dikemas dalam menjadi cerita yang lebih menyakinkan.  Memadukan visualisasi data dengan narasi yang menarik sangat membantu audiens untuk bisa memahami pesan yang disampaikan pemasar. Cara seperti ini akan memudahkan audiens … Read more

Komitmen pada Kebaikan dan Nilai

Brand Purpose & Values Komitmen pada Kebaikan dan Nilai Konsumen cenderung percaya pada merek-merek yang memiliki komitmen dan keberpihakan pada upaya-upaya membuat kehidupan di dunia lebih baik. Cerita membantu merek dalam menyampaikan pesan-pesan kebaikan tersebut.  Di era digital saat ini, penting bagi merek untuk menonjol dan membangun hubungan yang kuat dengan pelanggannya. Namun, hal ini tidak … Read more

Merek Punya Kepribadian

Merek Punya Kepribadian Seperti layaknya manusia, merek perlu menonjolkan kepribadiannya. Merek bisa berkomunikasi secara ramah, mendengarkan, peduli, bisa terharu, ringan tangan untuk membantu, dan sebagainya. Melalui cerita, merek memposisikan diri secara sejajar atau egaliter dengan pelanggannya.  Dalam menyusun brand story merek perlu menampilkan karakter mereka. Kepribadian atau persona dari sebuah merek secara sederhana membuatnya terlihat hidup layaknya manusia. … Read more

Jadikan Pelanggan Sebagai Hero

Jadikan Pelanggan Sebagai Hero Kesalahan umum yang kerap dilakukan merek dalam komunikasi pemasaran adalah memposisikan diri mereka sebagai pahlawan dalam cerita. Sebaliknya, jadikanlah pelanggan sebagai pahlawan dalam setiap cerita. Lalu, di mana posisi merek?  Dalam sebuah komunikasi pemasaran, sering dijumpai iklan-iklan yang terlalu mengagung-agungkan produk atau layanannya. Misalnya, seseorang sedang batuk, dia meminum obat batu sebuah … Read more

Menarik Karena Autentik

Menarik Karena Autentik Brand storytelling yang autentik merupakan jenis komunikasi yang berfokus pada penciptgaan cerita menarik dan bermakna tentang perusahaan, produk, atau layanan secara jujur. Cerita mengalir dari keunikan dan DNA merek tersebut.  Setiap merek memiliki kisah masing-masing seputar perjalanan bisnisnya dan proses interaksinya dengan konsumen. Layaknya entitas hidup, merek perlu menunjukkan bagaimana eksistensinya melalui brand story. Namun, dalam … Read more

Brand Storytelling

Brand Storytelling Metode bercerita menjadi senjata ampuh merek dalam menyampaikan pesan. Era digital saat ini menyuguhkan aneka teknologi sebagai enabler yang membuat brand story lebih imersif, viral, dan berdampak.  Di era persaingan konten yang superkompetitif, merek harus bisa standout dan memiliki diferensiasi yang jelas. Selain itu, saat ini, sekadar hadir dan muncul ke publik saja tidaklah cukup bagi merek. Merek … Read more